Search Engine

Search Engine, merupakan mesin pencari informasi dengan cepat dalam dunia internet. Dengan search engine kita dapat mencari berbagai informasi yang kita inginkan , misalnya: berita tentang bola, pemilihan presiden, musik, politik, ekonomi dan lain-lain. Dari search engine yang ada mempunyai keungguian masing-masing.
Ada beberpa macam search engine yang kita kenal saat ini, yaitu:Yahoo, serch engine ini sudah tidak asing lagi, dimana sejak awal yahoo menguasai pasar internet dengan baik, tapi dasawarsa terakhir ini google menjadi search engine yang mengalahkan yahoo, dengan alamatnya www.yahoo.com.

Google, tercatat 15 September 1997 sebagi domain.com yang pada dasarnya merupak rangkaian pengurutan algoritma dan perhitungan dan menampilkan webside sesuai dengan urutan rangkingnya sesuai dengan kata kunci yang kita gunakan. Yang menarik dari google adalah bentuk form pencarian dan warna-warna dominan pada tampilan webside. Google tidak hanya terdepan dalam search engine tapi dalam iklan online juga memberikan fariasi yang menarik untuk digunkan. Pendirinya adalah Lerry Page dan Sergey Brin dengan perusahaannya Google.Inc sedangkan alamtnya www.google.com.
Bing,dengan alamat www.Bing.com diperkenalkan tanggal 3 Juni 2009 dimana dirilis oleh Microsoft. Bing merupakan search engine yang baru dan belum banyak orang mengunakannya. Metode pencarian yang digunklan Bing adalah teknoligi semantic web dari Powerser yang merupakan perusahaan khusus yang mengembangkan bahasa alami untuk memperlancar dalam internet. Fitur yang menjadi andalan dari Bing:
Hasil yang lebih terorganisir
Preview untuk hasil pencaraian
Instan answer
Pencarian di fokuskan pada empat area yaitu belanja, perjalanan, informasi local dan kesehatand. WolfremAlpha, resmi diluncurkan tanggal 15 Mei 2009 dengan alamat www. WolfremAlpha .com yang merupakn hasil penelitian Wolfrem Research dari Inggris. WolfremAlpha sebenarnya bukan search engine murni, namun lebih tepat sebagai Answer Engine, karena WolfremAlpha mampum menerima kata kunci pertanyaan dan menjawab pertanyaan. Baik pertanyaan ekonomi, matematika, biologi, musik dan lain sebagainya. Contoh: misalkan kita ingin menggambar grafik fungsi dari x^2*sin (x), kita tinggal memasukkannya dalam kotak pencarian dan WolfremAlpha akan menghitung dan menggambarnya.

Comments